Jika kita memulai terapi atau pengobatan terhadap penyakit kita secara herbal alami, tidak jarang kita mengalami beberapa gejala yang tidak kita inginkan.
Gejala yang timbul
biasanya berlangsung 2 sd 3 hari setelah kita mengkonsumsi atau memakai produk
kecantikan atau kesehatan berbahan herbal tapi dalam beberapa kasus gejala yang
timbul mungkin bisa sampai 1 minggu atau lebih.
Bahkan gejala-gejala
penyakit yang dulu pernah diderita & di redam dengan berbagai obat,
perlahan akan muncul kembali.
๐ค Tetapi jangan
khawatir karena jika kita konsisten dengan pengobatan herbal yang kita lakukan,
gejala-gejala tersebut hanya berlangsung untuk sementara saja & itu bagian
dari reaksi positif tubuh yang disebut healing process (proses penyembuhan).
Krisis penyembuhan /
healing crisis adalah saat tubuh kita mengalami penyesuaian fisiologis terhadap
proses-proses seperti detoksifikasi (pembuangan racun ), pengenceran darah yang
semulanya kental, meningkatnya laju metaboisme, meningkatnya oksigen dalam
darah. Ini bsa diikuti oleh rasa pusing, rasa kurang enak di dada mengantuk,
tidur yang lebih panjang dari biasanya, dsb gejala lain di tubuh kita.
Pada beberapa kasus,
sangat dianjurkan untuk meneruskan pemakaian. Pada kasus terjadi gejala krisis
penyembuhan yang ekstrem, agar dihentikan pemakaian untuk sementara dan
dilanjutkan setelah gejala hilang.
Gejala yang biasanya
muncul dalam prosesp kesembuhan antara lain :
๐จdiare, sakit
kepala, lemah, letih, lesu sulit tidur, mual, nafsu makan berkurang dan lain
sebagainya.๐จ
Gejala tersebut timbul
sebagai reaksi alamiah tubuh. ๐ฎ๐ฏ
Reaksi timbul disebabkan
karena tubuh sedang melakukan detoksifikasi atau
pengeluaran racun-racun
dan sampah-sampah yangl bertumpuk dan hanya membebani tubuh akibat dengan tidak
sengajanya tubuh kita mengkonsumsi 6P (pewarna, pengawet, pemanis, perasa,
peptisida & polusi udara ) bertahun-tahun sejak mula kita lahirl yang
memicu penyakit-penyakit berat .
Pada kasus produk
kecantikan herbal yang pemakaiannya di luar contohnya sabun biasa pemakai
mengalami Gatal / Timbul bentol, kulit terasa panas, kulit wajah terasa kebas
dan bengkak, kulit mengelupas, jerawat bertambah, rasa kesemutan (Tingling) /
Nyeri pada kulit, Warna Pigmentasi / Flex semakin nyata, itu semua wajar &
ada solusinya.Orang belajar sejak awal bahwa gejala penyakit harus dihentikan
dan ditekan.
Mereka minum berbagai
macam obat untuk menghentikan tubuh mereka dari pembuangan ingus dan kotoran.
Hal tersebut sangat membingungkan bagi tubuh!
Produksi cairan tubuh
seperti ingus merupakan mekanisme tubuh yang sempurna untuk membuang sampah!
Jika proses tersebut ditekan, imun system akan
berkompromi dan apabila hal tersebut terjadi lagi, maka dia tidak akan dapat
bertindak dengan baik.
Tubuh manusia mempunyai
memori tersendiri yang akan mengingat segala macam jenis penyakit dan bilamana
ia ditekan atau diahalangi.
Pada proses kebalikan,
memori – memori tersebut diingatkan kembali proses mundur sebelum puncak
penyakit tersebut terjadi dan penderita mengalami kembali penyakit – penyakit
dan trauma sebagai fenomena mengingat kembali.
Perbedaannya adalah kali
ini gejalanya datang dan pergi dengan cepat dan ada kemampuan mendasar bahwa
proses tersebut secara keseluruhan tidak berbahaya, bahwa hal tersebut alami
dan mendukung kesehatan.
Perubahan kesehatan dirasakan oleh seseorang setelah krisis
penyembuhan akan ada selama "gaya hidup yang baik" dilaksanakan dan
orang tetap menghargai kepandaian tubuh manusia yang luar biasa.
✔️ Berilah tubuh Anda apa yang diperlukannya untuk membuat jaringan
baru secara konstan dan hasilnya adalah kesehatan dan vitalitas yang luar
biasa.
Silahkan Share Ke Sosial Media Anda :)